Apa makna dari kebangkitan nasional?
PPKn
PalupiNutiaHyung
Pertanyaan
Apa makna dari kebangkitan nasional?
2 Jawaban
-
1. Jawaban auliadwjn
Kebangkitan nasional adalah masa di mana Bangkitnya Rasa dan Semangat Persatuan, Kesatuan, dan Nasionalisme serta kesadaran untuk memperjuangkan Negaranya. -
2. Jawaban akhyyrian
Hari Kebangkitan Nasional adalah hari dimana Rasa dan Semangat Persatuan, Kesatuan, dan Nasionalisme serta kesadaran bangkit untuk memperjuangkan kemerdekaan Negara kita Republik Indonesia
sorry if wrong